News
Loading...

Kenapa Mau "Pilih", Kalau Negara Ini Bukan Demokrasi?

Sebuah negara adalah demokrasi kalau:
1. Rakyat tidak dibunuh secara sewenang-wenang (selama 50 tahun)

2. Hak Azasi Manusia diakui dan dihormati

3. Kalau pelanggaraan HAM terjadi, sistim hukum akan selesaikan masalah dengan cara yg adil.

4. Kepentingan pihak militer tidak terlalu dominan.

5. Rakyat bersemangat berpartisipasi di dalam kehidupan politik (pemilu, referendum, dan lain2) karena Rakyat tahu suara rakyat akan didengar.

JADI:
Apakah Papua Barat adalah bagian dari sebuah negara yg demokratis, atau hanya sebuah daerah yg dijajah oleh sebuah negara yg sama sekali tidak demokratis?

Apa artinya kalau ikut partisipasi di dalam pilpres? Hasilnya akan digunakan oleh negara penjajah untuk “membuktikan” kepada dunia
luar bahwa memang: NKRI, termasuk Papua Barat, adalah Demokrasi.

Mau ikut membantu Ibu Pertiwi untuk kasih tunjuk bahwa NKRI, termasuk Papua Barat, adalah Demokrasi? Ya, silahkan pilih.

Mau ikut membantu Bangsa Papua Barat untuk mengerti secara baik masa depannya di dalam atau di luar NKRI? Jangan pilih, tetapi mulai
diskusi untuk bisa SADAR, BERSATU dan LAWAN.

Ini bukan waktu untuk Indonesia, ini waktu untuk PAPUA. Hanya PAPUA.
Salah satu calon presiden bilang bahwa Papua sangat penting untuk Indonesia…
Bukan begitu, Papua sangat penting untuk PAPUA. HANYA PAPUA.

Kita harus mengakhiri.

MERDEKA.

(Leonie Tanggahma

 Sumber : Ctt Fb/ http://phaul-heger.blogspot.com/2014/06/kenapa-mau-pilih-kalau-negara-ini-bukan.html?utm_source=feedburner&utm_medium=feed&utm_campaign=Feed%3A+blogspot%2FPHJWY+%28PHAUL+HEGER+PAGE%29
Share on Google Plus

About suarakolaitaga

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment