News
Loading...

Inilah 49 Orang yang Sempat Ditangkap Saat Kunjungan Delegasi MSG di Jayapura

Suasana penangkapan. Foto: Ist.
Jayapura, MAJALAH SELANGKAH -- Sebanyak 49 orang sempat ditangkap, Senin (13/1/14) di depan kantor Dewan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP) saat menggelar aksi menyambut kedatangan para Menteri Luar Negeri Negara-Negara Anggota Melanesia atau Melanesia Spearhead Group (MSG) di Jayapura.

Demonstrasi digelar oleh Panitia Bersama NRPB, WPCL, PNWP, KNPB, dan organisasi-organisasi perjuangan serta organisasi pemuda dan mahasiswa Papua. Delegasi MSG tidak berhasil menemui rakyat Papua sebagaimana keputusan KTT MSG tahun lalu.

Diketahui, Menteri Luar Negeri Vanuatu membatalkan memenuhi undangan untuk datang ke Jakarta dan Papua karena dinilai tidak sesuai dengan KTT MSG.

Pada sore hari, sekitar pukul 16:30 waktu Papua, usai delegasi kembali ke Jakarta, 49 orang yang ditangkap itu dibebaskan. Berikut nama-nama yang sempat ditangkap itu.

1. Tomi Siep
2. Wolak Wopi
3. Musa Haluk
4. Herman Eloaring
5. Kemenas Pase
6. Paskalis Sebo
7. Yakolina Kwalik
8. Yoan Silak
9. Markus Haluk
10. Ucak Logo
11. Zeblon Pahabol
12. Yerry Klemen
13. Yustus Semume
14. Opy Tami
15. Yulianus Mabel
16. Rudi Anou
17. Agus Kedepa
18. Yosepha Alomang
19. Alex Mandowen
20. Yosias Sirimgon
21. Dama Degei
22. Napy Pahabol
23. Nas Mabel
24. Otis M. Wantik
25. Nope Asso
26. Samy Lokon
27. Yutius Kogoya
28. David Pahabol
29. Manius Kobak
30. Weak Pahabol
31. Vero Huby
32. Ely Kobak
33. Jefron Kogoya
34. Melky Haluk
35. Elmin Wenda
36. Penas Kongkap
37. Onny Sama
38. Alex Yalak
39. Jhon Suhun
40. Agus Kossay
41. Ogram Wanimbo
42. Rudi Masi
43. Aminus Balingga
44. Marthen Suhun
45. Jimmy Broay
46. Nanus Simboi
47. Yusak Pakage
48. Ester Haluk
49. Abina Wasanggai. (GE/IST/MS)

Sumber :  www,majalahselangkah.com
Share on Google Plus

About suarakolaitaga

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Posting Komentar