News
Loading...

Kekerasan yang dilakukan oleh TNI/POLRI terhadap masa aksi 13 mei 2013 di Jayapura


Nius Matuan .kobran aksi 13 mei 2013
Yang di lakukan oleh TNI/POLRI.. RI
Foto.KNPB

Jayapura, 14 mei 20013 pada hari senin tepat pada pukul 07 .00 wp masah aksi berkumpul di perumnas III waena, dalam hal menyampaikan pertanggung jawaban kepada pihak GUBERNUR, POLDA, PANGDAM di kantor MRP kota raja papua, namun pada saat orasi-orasi TNI/POLRI  memaksa masuk dan berusaha membubarkan masa aksi yang hendak menyampaikan rasa kemanusian terhadap tiga warga sipil yg di tembak di Aimas Sorong, 13 yang di tangkap dan disiksa di timika, 5 di biak dan di seluruh kota di papua, pada saat merayakan hari aneksasi 1 mei 2013 lalu.
   Pada saat itu aparat gabungan lang sungpaksa membubarkan masa aksi dan terjadi bentrok antara masa dan aparat gabungan, dan disaat yang sama aparat langsung menangkapYongky Ulimpa (23)mahasiswa, Ely Kobak (17) Mahasiswa, Marthen Manggaprow (aktivis WPNA), Vicktor Yeimo (Ketua KNPB). Serta ada beberapa mahasiswa lain yang ditangkap di jalan-jalan antara  lain Markus Giban (19) mahasiswa di tangkap dan dipukul sampai patah tulang.  Nius Matuan (22) Mahasiswa, Wily Kombo (22) Mahasiswa.  Di tangkap pad pukul 11.30. di padang bulan depan jln masuk Poltekes Jayapura,  dan di bawah ke Polda Papua.  Setela di Polda mereka di Introgasi beserta kawan-kawan lain yang di tangkap di perumnas III dan di tempat lain. Setelah itu mereka di bawah ke Polres jayapura dan mereka di Pukul, disiksa, dianiaya. Bahkan yang lain dilarikan ke rumah sakit untuk dirawat. setelah dipukul Aparat tidak membiayai malah membebani biaya berobat ke masing-masing korban.
   Setelah mereka di Pukul, disiksa, dianiaya di polres jayapuara, korban mulai dipulangkan. Yang mendapat penyiksaan ringan di pulangkan pada senin malam, sedangkan mereka yang mengalami penyiksaan berat di pulangkan pada selasa pagi. Dan para korban sudah kembali bertemu keluarga masing-masing. (ret. Dony aktivis).
Foto - foto kekerasan aparat TNI/POLRI Indonesia





 Sumber : www.knpb.com
Share on Google Plus

About suarakolaitaga

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment