APARAT KEPOLISIAN KEMBALI MELAKUKAN PEMAKARAN RUMAH WARGA DI KAMPUNG BANTI II TEMBAGAPURA
Aparat Militer NKRI Membakar rumah warga sipil di Papua Timika ) |
Suara Cenderasih Kolaitaga -- Hari ini aparat kabungan TNI/Polri kembali melakukan pembakaran rumah-rumah warga di Kampung Banti II distrik tembagapura Timika Papua. Pembakaran rumah warga kampung Banti II ini terjadi pada hari ini tanggal 13 Januari 2014 pukul 13.40 WPB di tembagapura.
Sebelumnya pada tanggal 08 Januari aparat membakar rumah-rumah warga di kampung banti I tembagapura.
pembakaran rumah warga ini dilakukan pleh aprat kepolisia resor Timika dan anggota kepolisian dari polda papua bersama dengan TNI dan dan brimob.
mereka melakukan penyisiran pembakaran di tembagapura untuk mencari Ayub Waker anggota TPNPB yan diduga mlakukan penembakan terhadap anggota Brimo di tembagapura pada tanggal 02 Januari 2015 lalu.
dalam pembakaran rumah warga maupun tempat pendulangan emas tidak ada penagkapan karena sebelumya pada pembekaran rumah di kampung Banti I warga sudah mengungsi ke hutan dan ada yang ke timika.
Hal ini dilaporkan oleh salah satu anggota KNPB Timika sektor tembagapura yang namanya tidak kami sebutkan disni melalui Ponsel kepada KNPB pusat pada pukul 17.15 dari tembagapura.
lebih lanjut dia mengatakan bahwa, di tembagapura dikuasi oleh aparat kepolisian dan TnI juga Brimob jadi rakyat tidak melakukan aktifitas pendulangan dan aktifitas lainya di tembagapura tegasnya.
Sumber : FB Ones