SELAMAT JALAN PASTOR NATO GOBAY KE RUMAH BAPAK YANG KEKAL
Genang air mata tak terhentikan...
Rasa hati tak tertahan dan tercabik-cabik saat mendengar kepergian mu meninggalkan dunia...
Genang air mata tak terhentikan...
Rasa hati tak tertahan dan tercabik-cabik saat mendengar kepergian mu meninggalkan dunia...
Kau Pastor yang berani, kokoh dan gigih yang slalu bersuara demi
kebenaran. setiap tindakan kejahatan kemanusiaan, Kau bersuara dengan
lantang demi keselamatan umat TUHAN.
Kau tak hanya seorang Pastor tapi juga Bapak bagi Umat dan masyarakat.
Kau mengajarkan banyak hal pada kami untuk s'lalu berani dalam memperjuangkan kebenaran.
Hati ini tak sanggup membiarkan Engkau pergi....
Rakyat Papua masih membutuhkan tenaga mu tuk keselamatan rakyat...
Pater, kau Guru dan Bapak Kami......
Selamat jalan ke Rumah BAPAK Yang Kekal.
Kami mendoakan mu slalu.
_____
Kronologis Singkat.
Pastor Nato Gobay pagi tadi Pimpin Ibadah di Gereja Katolik Kristus Raja, Malompo, Kab. Nabire - Papua. Setelah Pimpin Ibadah, Pastor kemudian ke rumah Pastoran (Tempat Tinggal Dia), dan makan siang kemudian Nyantai.
Karena rasa buang air, Pastor kemudian ke Kamar Mandi. Sampai di Kamar Mandi, Pastor langsung jatuh. Pastor kemudian dibawa ke Rumah Sakut Umum Daerah Nabire, di Siriwini. Sampai di RSUD, Pastor tidak tertolong dan kemudian meninggal dunia, siang tadi, Minggu 1 Februari 2015.
____
Latar Belakang Pastor
Pastor Nato adalah seorang Pastor yang berani dan selalu bersuara tentang kebenaran dan keselamatan umatnya. Suara kenabiannya selalu disampaikan tidak hanya pada Kotbahnya tapi juga sampai pada kehidupan Sosial Masyarakat.
Pastor juga selalu mengkritisi kebijakan Pemerintah yang tidak Pro-Rakyat. Pastor Juga selalu mengkritisi Aparat Negara, baik TNI maupun Polri yang selalu menembak mati rakyat Papua yang tak berdosa.
Keberpihakan pada Umat TUHAN selalu nyata. Rakyat merasa nyaman dan aman selalu saat Pastor Nato mengunjungi mereka dan mendengarkan semua persoalan yang mereka alami.
Pastor juga selalu mengajarkan tentang pentingnya penegakan kebenaran dan keadilan pada semua orang yang hidup di Nabire.
Bagi Rakyat, Pastor seorang Martir dan Tokoh Gereja Serta Tokoh Rakyat, karena keberaniannya melawan kejahatan kemanusiaan.
Hari ini semua kehilangan Seorang Bapak, Tokoh Gereja, TOkoh Rakyat.
_______ #Pastor adalah Pejuang HAM yang berani di Jaman Suram di Papua selama ini. Ia pun dengan lantang berjuang melindungi umat TUHAN di Papua. Baginya, rakyat Papua harus diselamatkan, bukan dibantai dan dipunahkan. Dia pun selalu merangkul Umatnya dan mengajak mereka untuk berani berjuang kebenaran dan keadilan demi keselamatan kaum kecil dan kaum minoritas.
Oleh :
Kau tak hanya seorang Pastor tapi juga Bapak bagi Umat dan masyarakat.
Kau mengajarkan banyak hal pada kami untuk s'lalu berani dalam memperjuangkan kebenaran.
Hati ini tak sanggup membiarkan Engkau pergi....
Rakyat Papua masih membutuhkan tenaga mu tuk keselamatan rakyat...
Pater, kau Guru dan Bapak Kami......
Selamat jalan ke Rumah BAPAK Yang Kekal.
Kami mendoakan mu slalu.
_____
Kronologis Singkat.
Pastor Nato Gobay pagi tadi Pimpin Ibadah di Gereja Katolik Kristus Raja, Malompo, Kab. Nabire - Papua. Setelah Pimpin Ibadah, Pastor kemudian ke rumah Pastoran (Tempat Tinggal Dia), dan makan siang kemudian Nyantai.
Karena rasa buang air, Pastor kemudian ke Kamar Mandi. Sampai di Kamar Mandi, Pastor langsung jatuh. Pastor kemudian dibawa ke Rumah Sakut Umum Daerah Nabire, di Siriwini. Sampai di RSUD, Pastor tidak tertolong dan kemudian meninggal dunia, siang tadi, Minggu 1 Februari 2015.
____
Latar Belakang Pastor
Pastor Nato adalah seorang Pastor yang berani dan selalu bersuara tentang kebenaran dan keselamatan umatnya. Suara kenabiannya selalu disampaikan tidak hanya pada Kotbahnya tapi juga sampai pada kehidupan Sosial Masyarakat.
Pastor juga selalu mengkritisi kebijakan Pemerintah yang tidak Pro-Rakyat. Pastor Juga selalu mengkritisi Aparat Negara, baik TNI maupun Polri yang selalu menembak mati rakyat Papua yang tak berdosa.
Keberpihakan pada Umat TUHAN selalu nyata. Rakyat merasa nyaman dan aman selalu saat Pastor Nato mengunjungi mereka dan mendengarkan semua persoalan yang mereka alami.
Pastor juga selalu mengajarkan tentang pentingnya penegakan kebenaran dan keadilan pada semua orang yang hidup di Nabire.
Bagi Rakyat, Pastor seorang Martir dan Tokoh Gereja Serta Tokoh Rakyat, karena keberaniannya melawan kejahatan kemanusiaan.
Hari ini semua kehilangan Seorang Bapak, Tokoh Gereja, TOkoh Rakyat.
_______ #Pastor adalah Pejuang HAM yang berani di Jaman Suram di Papua selama ini. Ia pun dengan lantang berjuang melindungi umat TUHAN di Papua. Baginya, rakyat Papua harus diselamatkan, bukan dibantai dan dipunahkan. Dia pun selalu merangkul Umatnya dan mengajak mereka untuk berani berjuang kebenaran dan keadilan demi keselamatan kaum kecil dan kaum minoritas.
Oleh :